January 21, 2025 By Fathurahman Saleh
21 Januari 2025 – Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi menandai rangkaian perayaan Hari Bhakti Imigrasi ke-75 dengan menggelar Festival Imigrasi (Imifest) yang meriah di Plaza Parkir Timur Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat. Acara yang diselenggarakan pada Minggu, 19 Januari 2025 ini menggabungkan layanan paspor untuk 1.075 pemohon dengan Immigration Run (Imirun) yang diikuti 5.000 […]
Read More